Oktober 29, 2019
Cara mengenali Barang Original di Toko Online

Sekarang ini belanja Online sudah umum di tengah masyarakat kita, karena lebih praktis dan juga dengan harga yang bisa lebih murah. Namun belanja online juga banyak bermaslah. Seperti saat membedakan produk asli dan palsu yang cukup sulit hanya melihat gambar. Berikut cara mengenali barang original agar berbelanja online, berdasarkan tips-tips pengalaman pribadi pembeli online.